Segmen 2: Kerusuhan Kepulauan Meranti hingga Keluarga ABK Cemas

Pasca-kerusuhan, situasi Kepulauan Meranti, Riau, mulai pulih. Sementara keluarga ABK cemas, para sendera akan dieksekusi.

oleh Liputan6 diperbarui 29 Agu 2016, 06:35 WIB
Pasca-kerusuhan, situasi Kepulauan Meranti, Riau, mulai pulih.

Liputan6.com, Jakarta - Pasca-kerusuhan di Kota Selat Panjang, Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau, situasi keamanan mulai pulih. Tiga anggota polisi ditetapkan sebagai tersangka, sementara Kapolres Kepulauan Meranti dicopot dari jabatannya.

Sementara itu, keluarga awak Kapal Charles yang disandera di Filipina, menuntut pemerintah segera membebaskan para sandera. Mereka cemas para sandera dieksekusi oleh penculik, seperti menimpa seorang sandera warga Filipina.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya