Maling Bobol Kantor Depkominfo

Ruang Litbang lantai 4 Kantor Depkominfo di Jalan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, dibobol kawanan pencuri. Sebuah brankas berisi dokumen dan empat toner printer raib.

oleh Liputan6 diperbarui 14 Jul 2009, 09:50 WIB
Liputan6.com, Jakarta: Kantor Departemen Komunikasi dan Informatika di Jalan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Senin (13/7) malam, dibobol kawanan pencuri. Lokasi kejadian di ruang Litbang lantai 4. Sebuah brankas berisi dokumen dan empat toner printer raib. Jajaran Kepolisian Resor Jakpus menduga pelaku pencurian mengenal ruangan itu karena plafon ruangan rusak.(AIS/VIN)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya