Utang Budi Bikin Pria ini Rela Jadi Kurir Narkoba

Badan Narkotika Nasional menangkap jaringan sindikat narkoba internasional Malaysia, di gedung BNN. (2/6/14) (Liputan6.com/Faizal Fanani)

oleh Siti Aisyah diperbarui 02 Jun 2014, 14:48 WIB
Hutang Budi, Bikin Pria ini Rela Jadi Kurir Narkoba
Badan Narkotika Nasional menangkap jaringan sindikat narkoba internasional Malaysia, di gedung BNN. (2/6/14) (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Badan Narkotika Nasional menangkap jaringan sindikat narkoba internasional Malaysia, di gedung BNN. (2/6/14) (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Petugas menyita barang bukti berupa 4,694 kilogram sabu dan pil ekstasi sebanyak 3.930 butir, Senin (2/6/14) (Liputan6.com/Faizal Fanani)
MSA (67), ditangkap aparat Badan Narkotika Nasional (BNN) pada Minggu 11 Mei 2014 di rumahnya di kawasan Setiabudi, Jakarta Selatan. (2/6/14) (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Deputi Pemberantasan BNN Deddy L Hakim menuturkan, penangkapan MSA berawal dari pengembangan tertangkapnya sindikat narkotika berinisial SA (37), TA (31), HE (31), dan ZA (43) di Kediri, Jawa Timur pada April 2014. (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Pria berusia lanjut itu mengaku menjadi kurir narkoba karena merasa utang budi kepada si bandar narkoba yang kini menjadi buronan. Senin (2/6/14) (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Atas perbuatannya, MSA kini harus mendekam di tahanan BNN. Dia terancam hukuman 20 tahun Senin (2/6/14) (Liputan6.com/Faizal Fanani)

Liputan6.com, Jakarta Badan Narkotika Nasional menangkap jaringan sindikat narkoba internasional Malaysia, di gedung BNN. (2/6/14) (Liputan6.com/Faizal Fanani)

Tag Terkait

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya