Sukses

Top 3 Berita Hari Ini: Kendaraan Mewah Prabowo dan Rival Wuling Almaz

Liputan6.com, Jakarta Sosok Prabowo Subianto identik dengan SUV mewah. Selain SUV, rupanya Prabowo memiliki sejumlah kendaraan lainnya seperti yang diberitakan artikel "Jadi Calon Menteri Pertahanan, Intip Kendaraan Mewah Prabowo Subianto".

Selain itu, dua berita menarik lainnya adalah "Tanda-Tanda Motor Diakali Montir Nakal" dan "Ini Lawan Sepadan Wuling Almaz". Berikut rangkumannya.

1. Jadi Calon Menteri Pertahanan, Intip Kendaraan Mewah Prabowo Subianto

Sejumlah tokoh datang ke Istana untuk menjadi calon menteri di Kabinet Kerja jilid II Presiden Joko Widodo atau Jokowi. Salah satu tokoh yang datang ialah Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto.

Saat berbicara kepada wartawan usai bertemu Jokowi, Prabowo mengaku diminta bantuan di bidang pertahanan.

Baca selengkapnya di sini.

*** Dapatkan pulsa gratis senilai jutaan rupiah dengan download aplikasi terbaru Liputan6.com mulai 11-31 Oktober 2019 di tautan ini untuk Android dan di sini untuk iOS

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 3 halaman

2. Tanda-Tanda Motor Diakali Montir Nakal

Meningkatnya pengguna sepeda motor, membuat banyak bengkel non resmi berdiri. Beberapa pemilik kendaraan terpaksa beralih ke bengkel non resmi kala motornya tiba-tiba bermasalah.

Sayangnya beberapa bengkel non resmi disusupi oknum montir nakal. Bahkan terkadang pemilik motor tak sadar bila sedang dibohongi.

Baca selengkapnya di sini.

3 dari 3 halaman

3. Ini Lawan Sepadan Wuling Almaz

Baojun 530 atau Wuling Almaz kini memiliki lawan sepadan. Dia adalah Chery Tiggo 7. SUV gagah ini baru saja diperkenalkan di Cina.  

Bisa dilihat dari konfigurasi tempat duduk 5 & 7 seater, dimensi bodi, hingga jantung pacu yang dipakai. Mesin tertancap 1.5L dan 1.6L, semuanya didorong turbo. Kalau diamati, SUV baru memiliki profil modern, wajah tegas dan desain menyesuaikan tren pasar.

Baca selengkapnya di sini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini