Sukses

Top3: Motor Jokowi-Gibran dan Ojek Jenazah

Motor kustom bapak dan anak dipajang bersamaan. Masalahnya bapak dan anak itu bukan orang kebanyakan, mereka adalah Joko Widodo dan Gibran Rakabuming Raka.

Liputan6.com, Jakarta Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018 punya cerita unik. Motor kustom bapak dan anak dipajang bersamaan. Masalahnya bapak dan anak itu bukan orang kebanyakan, mereka adalah Joko Widodo dan Gibran Rakabuming Raka. Berita itu masih yang tepopuler dan berikut ringkasan berita lainnya:

1. Aksi Jokowi Tunggangi Cafe Racer Milik Gibran

Pameran otomotif tahunan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018 resmi dibuka Presiden Republik Indonesia Joko Widodo. Setelah pembukaan, pria yang akrab disapa Jokowi ini langsung mengunjungi booth peserta IIMS 2018.

Didamping Menteri Perindustrian, Airlangga Hartarto, Jokowi juga mengunjungi booth Increase Indonesia. Selengkapnya baca di sini.

2. Ojek Jenazah, Profesi Menyeramkan yang Menguntungkan

Ojek, profesi sebagai jasa angkut dengan sepeda motor kini telah berevolusi lebih modern. Pemesanannya bisa melalui aplikasi di telepon genggam.

Tak hanya orang, ojek online juga bisa mengantarkan berbagai layanan lainnya, mulai dari makanan, barang, belanja keperluan sehari-hari, hingga membawakan tukang pijat serta orang yang dapat membersihkan rumah. Selengkapnya baca di sini.

 

 

Simak Video Pilihan Berikut Ini:

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 2 halaman

3. All New Suzuki Ertiga 2018 Lebih Lega, Ini Buktinya

Meski belum resmi diluncurkan, all new Suzuki Ertiga rupanya sudah mulai beredar di dunia maya. Jika dilihat secara menyeluruh, tampang mobil tersebut jelas sangat berubah.

Tak terkecuali dimensi dari mobil tersebut. Ya, Suzuki Ertiga terbaru diklaim akan lebih lega dan nyaman. Hal ini karena ukuran mobil ini lebih panjang, lebih lebar dan lebih tinggi. Selengkapnya baca di sini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.