Sukses

Top 3 Lifestyle: Sepatu Crocs Tutup Semua Pabrik, Mengapa?

Simak tiga rangkuman berita terpopuler kanal Lifestyle, Sabtu (11/8/2018) berikut ini.

Liputan6.com, Jakarta Sepatu dengan desain khas Crocs baru saja menutup toko manufakturnya. Sepatu karet ini memiliki alasan tersendiri mengapa toko sepatunya tersebut harus ditutup. Lantas bagi para penggemar Crocs, apakah mereka tak lagi bisa memilii sepatu karet dengan ragam pilihan warna ini? Simak selengkapnya dalam berita terpopuler kanal Lifestyle, Sabtu (11/8/2018) berikut ini.

1. Sepatu Crocs Tutup Semua Pabrik, Bagaimana Kelanjutannya?

Crocs mengumumkan menutup pabrik atau toko manufakturnya pada Selasa, (7/8/2018). Lantas bagaimana kelanjutan bisnis merek sepatu asal Colorado, Amerika ini? Baca di sini.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 3 halaman

2. Intip Deretan Dress Terbaik Meghan Markle Berikut Ini

Sejak menikah dengan Pangeran Harry, nama sosok Meghan Markle pun selalu menjadi sorotan. Bahkan penampilan dirinya selalu sukses membuat publik terpana berkat pembawaannya yang ramah serta gaya fashion yang selalu inspiratif. Baca di sini.

3 dari 3 halaman

3. Aksen Grafis Gaya Milenial di Baju Jokowi Saat Daftar ke KPU

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengenakan setelan baju warna putih dengan aksesn grafis di bagian dada bertuliskan "Bersih, Merakyat, Kerja Nyata" membunyikan semangat yang selama ini diusung pria Solo ini saat hendak mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum, Jumat (10/8/2018) pagi. Baca di sini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.